TIPS MUDAH MENGINGAT PELAJARAN



Sewaktu masa sekalah hal yang paling dekat dengan kita adalah pelajaran. Pelajaran yang kita terima setiap hari dari guru, tentunya tidak bisa diserap sekaligus oleh kita semua. Mungkin hanya 30% yang nempel di ingatan kita selebihnya hanya numpang lewat.

Untuk mengatasi hal ini kita harus sering-sering menghafal pelajaran yang baru kita terima tadi. Nah, bagaimanakan caranya agar pelajaran yang tadi pagi kita terima bisa nempel dan nyengkut di otak kita? ada beberap tips yang diberikan guru saya agar tidak mudah lupa dengan pelajaran.

1. Setelah pulang sekolah baca ulang pelajaran yang baru kita terima sekali saja
2. Malam harinya coba untuk membaca kembali 2 kali dan setelah itu baru dihapal
3. Jangan lupa seminggu sekali untuk mengevaluasi pelajaran yang telah kita hafal sebelumnya agar tidak lupa.

Tips ini singkat tapi sangat efektif untuk pelajar!

Komentar

Postingan Populer